
GenPI.co - Menjalin hubungan jarak jauh memang bisa sangat melelahkan, baik secara fisik, emosional, maupun mental.
Tantangan yang harus dihadapi juga tidak sedikit.
Dilansir Your Tango, berikut beberapa cara untuk memperkuat hubungan jarak jauh.
1. Selalu jujur satu sama lain
BACA JUGA: Jika Menyadari Hal Ini dalam Pernikahan, Cinta Kamu dan Pasangan Masih Kuat
Penelitian dalam Journal of Social and Personal Relationships menunjukkan kejujuran adalah kunci dari setiap hubungan yang sehat.
Tanpa kejujuran, hubungan kemungkinan besar akan gagal.
BACA JUGA: 3 Hal Dibutuhkan Setiap Pasangan agar Pernikahan Tetap Bertahan
Segala bentuk kebohongan dapat menghancurkan hubungan.
Jika tidak ada 100% kejujuran, hubungan itu akan sulit untuk berhasil.
BACA JUGA: 3 Tanda Kamu dan Pasangan Memiliki Hubungan Sangat Sehat, Kunci Keharmonisan
Ketika kamu dan pasangan berjauhan, menjaga kepercayaan adalah kuncinya.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News