Tanda Dia Siap Menuju Pelaminan, Bukan Sekadar Cinta

1 month ago 49
Tanda Dia Siap Menuju Pelaminan, Bukan Sekadar Cinta - GenPI.co
Sebelum menuju pelaminan, pastikan kamu dan pasangan tidak hanya saling mencintai, tetapi juga siap hidup bersama dalam segala kondisi. Foto: envato elements/By Prostock-studio

GenPI.co - Sebelum menuju pelaminan, pastikan kamu dan pasangan tidak hanya saling mencintai, tetapi juga siap hidup bersama dalam segala kondisi.

Untuk membangun pernikahan yang sehat dan langgeng, dibutuhkan lebih dari sekadar cinta.

Dilansir Times of India, berikut beberapa tanda dia siap menuju pelaminan.

1. Mulai Bicara tentang Masa Depan Bersama

BACA JUGA:  Cara Bijak Hadapi Pasangan yang Melukai Perasaan, Jangan Langsung Marah

Pasangan mulai sering membicarakan masa depan, tidak hanya impian pribadi, tetapi rencana bersama.

Misalnya, topik tentang tinggal satu rumah, mengelola keuangan bersama, dan membeli properti.

BACA JUGA:  Cara Pasangan Sukses Bangun Kekayaan Bersama, Patut Dicontoh

Jika pasangan mengajakmu berdiskusi soal tujuan jangka panjang, ini tanda dia melihatmu sebagai bagian penting dalam hidupnya.

2. Perilakunya Mendadak Berubah Saat Kencan

Apakah dia jadi tampak gugup atau terlalu bersemangat saat kalian berkencan?

BACA JUGA:  Cara Tenang Menyikapi Pasangan yang Melukai Perasaan, Jaga Hati Tetap Damai

Bisa jadi dia sedang mempersiapkan sesuatu yang besar.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Read Entire Article
Kuliner | Cerita | | |