Cara Membuat Hubungan Jarak Jauh Terasa Istimewa

1 day ago 6
Cara Membuat Hubungan Jarak Jauh Terasa Istimewa - GenPI.co
Menjalani hubungan jarak jauh dirasa lebih menguras emosi karena terbatasnya pertemuan secara fisik.(elements envato/By nateemee)

GenPI.co - Menjalani hubungan jarak jauh dirasa lebih menguras emosi karena terbatasnya pertemuan secara fisik.

Banyak kekhawatiran yang muncul karena terpisah ruang dengan sang kekasih.

Dilansir Marriage, kamu masih tetap bisa membuat dia merasa spesial meski jarak memisahkan kalian berdua.

1. Kirim foto lucu

BACA JUGA:  Cara Membangun Kedekatan dengan Pasangan yang Sibuk dan Jaga Keharmonisan Pernikahan

Foto-foto kamu akan membuatnya tersenyum, tetapi foto yang lucu atau konyol akan membuatnya tertawa.

Salah satu hal manis yang bisa kamu lakukan untuk pacar jarak jauh adalah mengirimkan foto-foto lucu atau konyol, sehingga dia bisa tersenyum lebar.

BACA JUGA:  Hal yang Harus Dipertimbangkan Saat Memilih Pasangan Hidup

Dia juga bisa melihat foto lucu itu setiap kali merindukanmu.

2. Atur kencan online

Jika kalian berdua tidak dapat bertemu dalam waktu dekat, rencanakan kencan lewat video. Jadikan ini istimewa dan berkesan.

BACA JUGA:  Hal yang Harus Kamu dan Pasangan Lakukan agar Hubungan Tahan Lama

Momen-momen sederhana ini patut dirayakan. Jangan biarkan jarak menghalangi kebersamaan kamu dan pasangan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Read Entire Article
Kuliner | Cerita | | |