3 Hal yang Membuat Pria Tak Terlupakan di Mata Wanita, Benar-benar Mengesankan

1 week ago 20
  1. GenPI.co
  2. Gaya Hidup
  3. 3 Hal Yang Membuat Pria Tak Terlupakan Di Mata Wanita, Benar-benar Mengesankan

Pesona dan ketampanan bisa memberikan kesan pertama yang kuat, tetapi ada hal lain yang membuat seorang pria tak terlupakan bagi wanita.

09 April 2025 22:30 09 April 2025 22:30
Redaktur:

3 Hal yang Membuat Pria Tak Terlupakan di Mata Wanita, Benar-benar Mengesankan - GenPI.co
Pesona dan ketampanan bisa memberikan kesan pertama yang kuat, tetapi ada hal lain yang membuat seorang pria tak terlupakan bagi wanita. (elements envato/By westend61)

GenPI.co - Pesona dan ketampanan bisa memberikan kesan pertama yang kuat, tetapi ada hal lain yang membuat seorang pria tak terlupakan bagi wanita.

Kualitas yang langka dan sering diabaikan itulah yang meninggalkan kesan abadi.

Dilansir Your Tango, berikut beberapa hal yang bisa membuat wanita terkesan.

1. Memperhatikan detail

BACA JUGA:  3 Alasan Orang Cerdas Kesulitan Menjalin Hubungan Romantis, Percintaan Hambar

Ini bukan tentang menerima bunga dari seorang pria.

Ini tentang dia yang ingat bahwa bunga merupakan salah satu hal yang disukai wanita.

BACA JUGA:  Tanda Kamu Terlalu Cepat Menjalin Hubungan, Cinta Butuh Waktu

Menerima bunga yang harum dan indah bisa membuat wanita bahagia.

2. Makan makanan sehat

Wanita cenderung menganggap pria yang mengonsumsi makanan sehat lebih menarik.

BACA JUGA:  3 Hal Wajib Dihindari dalam Hubungan Jangka Panjang, Kamu Harus Tegas

Hal itu menandakan pria bisa menjaga kesehatan dan kemampuan untuk mengamankan sumber daya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya

Read Entire Article
Kuliner | Cerita | | |