Tips Ampuh Mengelola Stres, Bantu Kamu Tetap Tenang

1 week ago 18
Tips Ampuh Mengelola Stres, Bantu Kamu Tetap Tenang - GenPI.co
Mengelola stres jangan dianggap sebagai tugas yang berat. (elements envato/By tkasperova)

GenPI.co - Mengelola stres jangan dianggap sebagai tugas yang berat.

Dengan melakukan kebiasaan sederhana, kamu bisa menghilangkan stres dan mulai merasa seperti diri sendiri lagi.

Dilansir Times of India, berikut beberapa kiat meredakan stres.

1. Buatlah daftar kegembiraan

BACA JUGA:  3 Jenis Rambut Rontok yang Dipicu Stres, Untung Tidak Permanen

Pikirkan semua hal kecil yang membuat kamu bahagia.

Misalnya, mendengarkan lagu favorit, melihat meme lucu, atau minum secangkir kopi.

BACA JUGA:  Cara Efektif Menurunkan Kadar Kortisol, Stres Berkurang

Buatlah daftar kegembiraan itu.

Saat stres menyerang, lakukan sesuatu dari daftar tersebut.

2. Kuasai seni mengatakan "tidak"

BACA JUGA:  3 Tips Kelola Emosi, Ampuh Atasi Stres

Stres suka menyelinap masuk saat kamu mengatakan "iya" untuk segalanya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Read Entire Article
Kuliner | Cerita | | |