Cara Efektif Menenangkan Pikiran, Hidup Tanpa Stres

1 week ago 22
Cara Efektif Menenangkan Pikiran, Hidup Tanpa Stres - GenPI.co
Semua orang pernah merasakan stres, bisa jadi karena tenggat waktu pekerjaan atau drama percintaan. Foto: envato elements/YuriArcursPeopleimages

GenPI.co - Semua orang pernah merasakan stres, bisa jadi karena tenggat waktu pekerjaan atau drama percintaan.

Jika stres membuat kamu kehilangan kedamaian, inilah saatnya untuk melakukan sesuatu.

Dilansir Times of India, berikut beberapa cara mengelola stres.

1. Aturan 5 detik Mel Robbins

BACA JUGA:  3 Manfaat Deep Talk bersama Pasangan, Hubungan Asmara Bakal Awet

Terkadang stres membuat kamu tidak tenang.

Aturan 5 detik Mel Robbins bisa membantu kamu mengatasinya.

BACA JUGA:  3 Manfaat Perawatan Dermaplaning, Kulit Lebih Halus dan Glowing

Saat merasa buntu, hitung mundur 5-4-3-2-1.

Lebih baik berhitung daripada berpikir berlebihan setiap saat.

2. Lindungilah kedamaianmu

BACA JUGA:  Mudik ke Singapura, Marcell Siahaan Ingin Manfaatkan Lebaran untuk Refleksi Diri

Ketenangan batin merupakan aset yang paling berharga, jadi jangan biarkan apa pun atau siapa pun merenggutnya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Read Entire Article
Kuliner | Cerita | | |