3 Cara Ampuh Mengecilkan Pori-Pori Wajah, Kulit Jadi Lebih Halus dan Bersih

7 hours ago 4
3 Cara Ampuh Mengecilkan Pori-Pori Wajah, Kulit Jadi Lebih Halus dan Bersih - GenPI.co
Genetika, usia, paparan sinar matahari, etnis, dan produksi sebum memengaruhi ukuran pori-pori wajah.. Foto: envato elements/By look_studio

GenPI.co - Genetika, usia, paparan sinar matahari, etnis, dan produksi sebum memengaruhi ukuran pori-pori wajah.

Seiring bertambahnya usia, jumlah dan ukuran pori-pori cenderung bertambah, sehingga tampak lebih besar di hidung dan pipi.

Dilansir Health, berikut cara ampuh mengecilkan pori-pori.

1. Gunakan Produk yang Tidak Menyumbat Pori-pori

BACA JUGA:  Mau Wajah Bersih Tanpa Pori-pori Tersumbat, Bisa Coba 3 Cleansing Oil Ini!

Jika menggunakan produk tata rias atau perawatan kulit, pilih yang berlabel non-comedogenic.

Produk non-comedogenic diformulasikan dengan bahan-bahan yang tidak akan menyumbat pori-pori.

BACA JUGA:  Tips Mencuci Muka dengan Benar, Rahasia Kulit Bersih Tanpa Iritasi

Label lain yang memiliki arti serupa termasuk "bebas minyak" dan "tidak akan menyumbat pori-pori".

2. Mengobati Jerawat

Mengobati jerawat bisa memperkecil tampilan pori-pori.

BACA JUGA:  Pembersih Wajah Terbaik: Sesuaikan dengan Jenis Kulit untuk Hasil Maksimal

Gunakan produk pembersih yang mengandung asam salisilat untuk membantu membuka sumbatan pori-pori.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Read Entire Article
Kuliner | Cerita | | |