3 Kebiasaan Pria Bisa Bikin Wanita Terkesan, Sangat Menarik Perhatian

7 hours ago 6
3 Kebiasaan Pria Bisa Bikin Wanita Terkesan, Sangat Menarik Perhatian - GenPI.co
Wanita cenderung terkesan pada pria yang menunjukkan ketulusan lewat aksi nyata, bukan hanya pandai bicara. (elements envato/By bluejeanimages)

GenPI.co - Wanita cenderung terkesan pada pria yang menunjukkan ketulusan lewat aksi nyata, bukan hanya pandai bicara.

Sikap seperti menghargai orang lain atau mampu berkomunikasi dengan baik meninggalkan kesan yang jauh lebih dalam dibandingkan rayuan.

Dilansir Your Tango, berikut beberapa kebiasaan pria yang bisa bikin wanita terkesan.

1. Menerima Koreksi dengan Rendah Hati

BACA JUGA:  4 Kebiasaan Bisa Merusak Hubungan, Jangan Sepelekan

Banyak orang, baik pria maupun wanita, cenderung keras kepala ketika dikoreksi.

Namun, pria yang mampu menerima koreksi tanpa defensif bisa meninggalkan kesan yang sangat kuat.

BACA JUGA:  Tanda Seseorang Merasa Tidak Aman dalam Hubungan, Jangan Anggap Sepele

Hal itu menunjukkan bahwa dia lebih menghargai perkembangan diri daripada egonya sendiri.

Dia peduli untuk menjadi pribadi yang lebih baik dan bukan tipe yang selalu ingin benar.

BACA JUGA:  3 Hal Penting agar Hubungan Tetap Sehat dan Normal, Tidak Boleh Diabaikan

Kerendahan hati semacam ini juga membuat wanita merasa didengarkan dan dihargai, bahkan dalam situasi yang menantang.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Read Entire Article
Kuliner | Cerita | | |