Ketahui Bahaya Natrium dalam Dendeng Sapi, Merugikan Kesehatan

1 week ago 23
Ketahui Bahaya Natrium dalam Dendeng Sapi, Merugikan Kesehatan - GenPI.co
Dendeng sapi merupakan camilan yang mudah dibawa ke mana-mana. Foto: envato elements/By jirkaejc

GenPI.co - Dendeng sapi merupakan camilan yang mudah dibawa ke mana-mana.

Namun, dendeng sapi biasanya memiliki kandungan natrium yang tinggi.

Satu ons dendeng sapi mengandung sekitar 20 persen dari asupan natrium harian yang direkomendasikan untuk orang dewasa.

BACA JUGA:  4 Manfaat Ubi Jalar, Bikin Tubuh Sehat dan Bertenaga

Dilansir Health, 9 dari 10 orang di Amerika Serikat mengonsumsi terlalu banyak natrium.

Asupan natrium yang berlebihan meningkatkan retensi air, yang berpotensi menyebabkan kembung atau penambahan berat badan.

BACA JUGA:  3 Manfaat Deep Talk bersama Pasangan, Hubungan Asmara Bakal Awet

Seiring berjalannya waktu, terlalu banyak natrium bisa meningkatkan risiko jantung membesar, tekanan darah tinggi, penyakit keropos tulang, dan batu ginjal.

Dendeng sapi merupakan salah satu bentuk olahan daging merah.

BACA JUGA:  5 Manfaat Makan Ubi Jalar Setiap Hari, Nutrisi Lengkap untuk Kesehatan

Penelitian menunjukkan adanya hubungan antara konsumsi daging merah olahan dengan risiko diabetes tipe 2, kanker, dan penyakit kardiovaskular (CVD).

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Read Entire Article
Kuliner | Cerita | | |