Kenali Tanda Seseorang Tidak Mampu Mencintai

3 weeks ago 24
Kenali Tanda Seseorang Tidak Mampu Mencintai - GenPI.co
Seseorang yang tidak mampu mencintai merasa kesulitan untuk merasakan atau mengekspresikan cintanya. (elements envato/By wayhomestudioo)

GenPI.co - Seseorang yang tidak mampu mencintai merasa kesulitan untuk merasakan atau mengekspresikan cintanya.

Kondisi ini bisa menjadi tantangan besar dalam menjalin hubungan yang sehat dan memuaskan.

Dilansir Your Tango, berikut tanda seseorang tidak mampu mencintai.

1. Sepenuhnya egois

BACA JUGA:  3 Tanda Pasangan Hanya Berpura-pura Bahagia dalam Pernikahan

Ada banyak hal yang bisa diperoleh jika bersikap egois, tetapi cinta bukan salah satunya.

Dia yang hanya peduli pada diri sendiri adalah orang yang akan mengharapkan kamu menjadi pelengkap, bukan pasangan.

BACA JUGA:  Verrell Bramasta Dijodohkan dengan Fuji, Venna Melinda: Pasangannya Harus Bisa Bikin Hijrah

Begitu berpikir sudah tidak cocok lagi, dia akan berhenti berusaha mempertahankan hubungan.

2. Menolak untuk bertanggung jawab

Dia punya daftar panjang masalah yang tidak ingin kamu sentuh.

BACA JUGA:  3 Tanda Pasangan Tidak Peduli, Tapi Berusaha Menyembunyikannya

Ini juga berarti dia tidak mampu bersikap dewasa, perhatian, dan penuh kasih dalam mengakui kesalahan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Read Entire Article
Kuliner | Cerita | | |