3 Camilan Aman untuk Penderita Diabetes, Bantu Stabilkan Gula Darah

4 days ago 21
3 Camilan Aman untuk Penderita Diabetes, Bantu Stabilkan Gula Darah - GenPI.co
Bagi penderita diabetes, memilih camilan tidak hanya tentang rasa, tetapi juga soal menjaga kadar gula darah tetap stabil. (elements envato/By Olena_Rudo)

GenPI.co - Bagi penderita diabetes, memilih camilan tidak hanya tentang rasa, tetapi juga soal menjaga kadar gula darah tetap stabil.

Camilan yang tidak tepat bisa memicu lonjakan glukosa.

Dilansir Health, berikut beberapa camilan aman untuk penderita diabetes.

1. Kacang Almond

BACA JUGA:  3 Manfaat Jus Bit bagi Kesehatan, Bagus Dikonsumsi Setiap Hari

Penelitian terbaru menunjukkan bahwa mengonsumsi sekitar 15 butir kacang almond sebelum makan bisa memberikan manfaat signifikan dalam mengelola kadar gula darah.

Menurut ahli gizi Celine Thompson, manfaat ini berasal dari kombinasi kandungan alami seperti protein, serat, lemak sehat, dan magnesium.

BACA JUGA:  3 Manfaat Rutin Minum Jus Bit, Tubuh Lebih Bugar

"Semuanya berperan penting membantu mengontrol glukosa," jelasnya.

Selain lezat dan praktis, almond bisa menjadi strategi efektif untuk mendukung kesehatan metabolik serta mencegah lonjakan gula darah.

2. Yogurt Yunani dan Buah Beri

BACA JUGA:  Manfaat Musik untuk Anak, Bisa Merangsang Perkembangan Otak

Kandungan protein tinggi dalam yogurt Yunani membantu memperlambat pencernaan, sehingga mencegah lonjakan gula darah secara tiba-tiba.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Read Entire Article
Kuliner | Cerita | | |